mumpung mau lebaran aku bagi2 tips buat baju lebaran yang ala2 korea gituh!
pertama dari krudung/jilbab...
kerudung ini hanya dibuat dari selendang bermotif bunga*warna sesuai baju*.. (kalau kalian punya selendang bermotif bunga gunain aja nggak harus baru juga kan) kalau mau gunain ciput/ daleman kerudung juga bisa*lihat gambar kanan*untuk kalian yang memakai kalung atau aksesoris dileher seperti selendang krudung tadi dimasukan baju atau model krudung disesuaikan..kalian bisa terlihat cantik dech^^
kedua baju...
kalau buat baju bagusnya model jumpsuit yang dulu ngetrend taun 2010 smpx skarang.. kalian bisa pakai jumpsuit yang polos sampai yang berbunga2.. usahain jumpsuitnya bukan yang ketiga cardigan..
fungsi cardigan ini gga cuma buat menutup lengan aja tapi juga buat mempercantik atau gga terkesan polos tapi tetep simple* kalao cardigan panjang lengan baju pendek (biar gga gerah) kalao cardigan pendek atau tak berlengan bajunya ya lengan pjang tohh* usahain cardigan yang kamu pake keempat sepatu...
kalau sepatu lebih baik model pump yang menutupi jari kaki kalian...,, kenapa model pump karena lebih bagus kali yaaa... untuk warna sepatu terserah pada yang mau pakaiii. kalau suka warna gelap yaaa mongoo.. kalau warna kids juga mongoo..untuk yang gga suka sepatu pump karena ada hak'a(apa sihh kata lainnya itulohh buat nambah tinggi disepatu) pakai aja sepatu ballet yang sekarang model2nya tak terhingga...
kelima aksesoriiiis
kalau aksesoris.. banyak
1.cincin= motifnya lebih yang imut2 warnanya yang kalem kayak putih polos atau ada motif bunga.
2.kalung= yang besar atau yang mencolok jadi bisa dilihat..*lebih baik pakai motif bulat manik2 atau kayu itu lucu dan cantik bila digunakan*
3. jam tangan= gunain warna yang seragam dengan cardigan. atau yang cocok dengan warna cardigan..hehehhe
okeee temen2 yang tertarik bisa ikutin tips bergaya korea tetep muslimah dari aku!!
kalau mau kalian bisa kok gunain tips dari aku ini dijamin bagus dech!!
tapi kalau kalian mau bergaya seperti ini sesuain juga sama isi dompet kalian (itu pentinng)
kalau kalian sudah punya barang2 seperti gambar2 dan tips yang kuberi itu,, pakai saja jangan membuang uang (lebih baik untuk amal ke orang yang membutuhkan)^^
Gomawo. Hwaiting!!tertarik gga (gambar bukan yang digunakan jadi tak harus sama)...:))
Tidak ada komentar:
Posting Komentar